Satukan Kebaikanmu Bersama Kami
Yayasan Amazing Sedekah Indonesia (Amazing Sedekah Foundation) adalah lembaga penggalangan dana online dengan situs bernama Amazingsedekah.com.
Dibentuk sebagai wadah kepedulian untuk turut menyelesaikan sebagian permasalahan sosial-ekonomi-pendidikan masyarakat melalui penggalangan dana dan pendistribusiannya dalam program-program Sedekah, Wakaf dan Zakat, dan memungkinkan bekerjasama dengan NGO nasional maupun internasional
Visi
Menjadikan sedekah sebagai gaya hidup masyarakat.
Menjadi lembaga filantropi Islam yang terpercaya.
Misi
Menebarkan literasi keutamaan sedekah.
Memfasilitasi terbentuknya sistem terintegrasi dan terpercaya yang memudahkan masyarakat dalam bersedekah.
Menghadirkan program-program ril dan berdampak luas manfaatnya
Pengesahan Menteri Kehakiman & HAM
Surat Keputusan Nomor AHU-0017254.AH.01.04. Tahun 2020
Alamat
Jl. H. Montong No. 48 RT 05 RW 02 Ciganjur Jakarta Selatan 12630
TIM KERJA
Amazing Sedekah Foundation dikelola oleh para profesional dalam bidangnya untuk memastikan berjalannya aktivitas sesuai rencana kerja serta terjaga akuntabilitasnya.
Pembina Drs. H. Nassam S. Suharta
Pengawas Dra. Hj. Endah Widiani, M.Pd.
Managing Director Nanu Utama, S.Hut., MM
Finance Titin Murtiani, SP.
Administration M. Fikri Ramadhan, SPOk
Prog. & Comm. Dev. Nanu Utama, S.Hut., MM.